Pegunungan Sirkum Pasifik Benua Amerika Utara

     Pegunungan Sirkum Pasifik yang membujur barat Benua Amerika Utara terbagi menjadi 3 jalur yaitu :
1. Pegunungan pantai barat yang membujur dari Alaska sampai Kalifornia
2. Pegunungan Cascade di sebelah utara Siera Nevada dan di sebelah selatan Siera Madre
3. Pegunungan Rocky.
     Antara jalur pegunungan pertama dan kedua terdapat lembah besar dan memanjang, sedangkan antara jalur pegunungan kedua dan ketiga terdapat Plati Yukon, British Columbia, Kolombia, Colorado, Meksiko dan Danau Garam Besar (Great Salt Lake).

Sumber : Buku BSE IPS Kelas IX SMP Sutarto, Sunardi, Nanang Herjunanto, Penny Rahmawaty, Bambang Tri Purwanto

0 komentar:



Posting Komentar